www.Hypersmash.com

Minggu, 23 September 2012

Mengajarkan Bahasa Inggris di SD

Mengajarkan Bahasa Inggris untuk tingkat Sekolah Dasar harus sabar dan telaten. Apalagi untuk mereka yang mengajarkan mulai kelas 1 - 6. Perlu kita ajarkan hal-hal yang umum dalam Berbahasa Inggris. Seperti bagaimana pengucapan dan menulisnya. Karena agak sulit, siswa kita semua belum terbiasa akan bahasa yang agak asing bagi mereka dan menganggap itu adalah
sesuatu yg baru. Seperti ketika kita menyapa salam sehari-hari seperti Good mornig, students. Howdy? How's your day? I will check your attendance. Jangan kuatir, sering kita mengucapkan sepeerti itu, maka pemikiran mereka akan cepat menangkapnya. Dan lama-kelamaan akan terbiasa, kemudian akan meresponnya.
Seperti contoh saya bertanya, where is Andi? siswa serentak menjawab "sick mister". Jawaban yang singkat, namun mereka telah menangkap arah pertannyaan saya. 
Nanti akan saya bagikan beberapa contoh bahan ajar yang telah saya buat, dan saya praktekkan untuk mengajar pada siswa saya pada postingan selanjutnya.

1 comments:

Unknown mengatakan...

Terima kasih, saya pikir ini Blog yang sangat, sangat, bermanfaat (y)

Posting Komentar

Tinggalkan komentar anda di sini :)

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | blogger mura
Ping Blog Ping your blog HyperSmash